Blog Archive

Lomba lari bawa istri

Thursday, August 12, 20100 comments


.
Sambil menggendong istrinya, Jennifer Koole dari Uni Emirat Arab, Arthur Wong asal Kanada (kiri) dengan berlari berusaha mendahului pasangan Antti Valikangas dan Henna Saukonoja dari Finlandia kemarin (4/7).

Mereka berpartisipasi dalam Kejuaraan Dunia Menggendong Istri Ke-15 yang berlangsung di Sonkajarvi, Finlandia. Lebih dari 50 pasangan dari seluruh dunia ikut serta dalam kejuaraan tersebut.

Peserta berpacu di lintasan sejauh 235,5 meter sambil menggendong pasangan sah. Bukan selingkuhan. Juara dunia tahun ini adalah suami-istri Taisto Miettinen dan Kristiina Haapanen dari Finlandia.
Share this article :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Reasonizer - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger